Persiapan UAS Semester I tahun 2011
Anak-anak ini ada soal UAS semester I tahun kemarin (2010/2011), silahkan digunakan untuk latihan menghadapi UAS tahun ini.
1. Cabang ilmu biologi dibawah ini, yang berkaitan dengan dunia pertanian adalah…
A. Botani, zoology, morfologi
B. Zoology, morfologi, anatomi
C. Morfologi, agrologi, insektologi
D. Hamatologi, agrologi, gulmatologi
E. Agrologi, morfologi, insektologi
A. Botani, zoology, morfologi
B. Zoology, morfologi, anatomi
C. Morfologi, agrologi, insektologi
D. Hamatologi, agrologi, gulmatologi
E. Agrologi, morfologi, insektologi
2. Kebanyakan kita masih susah membedakan benda hidup dengan benda tak hidup. Tetapi kita setuju bahwa beberapa ciri dimiliki oleh benda-benda hidup. Di Bawah ini yang merupakan cirri-ciri dari mahluk hidup hidup adalah…
A. Mobil melaju
B. HP berdering
C. Lampu neon Menyala
D. Pesawat terbang
E. Burung terbang
A. Mobil melaju
B. HP berdering
C. Lampu neon Menyala
D. Pesawat terbang
E. Burung terbang
3. Richa adalah seorang ahli biologi yang menemukan bentuk kehidupan baru. Organisme baru mempunyai deskripsi sebagai berikut : organisme uniseluler, tidak dapat berfotosintesis, memperoleh makanan dengan menyerap dari lingkungan, terdiri dari sel eukariotik, mempunyai dinding sel. Kedalam kingdom manakah kamu akan mengkelompokan organisme tersebut?
A. hewan ( animalia )
B. tumbuhan ( plantia )
C. jamur ( fungi )
D. bakteri ( monera )
E. ganggang ( protista )
A. hewan ( animalia )
B. tumbuhan ( plantia )
C. jamur ( fungi )
D. bakteri ( monera )
E. ganggang ( protista )
4. Seseorang akan melakukan trasplantasi ginjal. Pada organisme tingkat apakah ginjal di pelajari
A. sel
B. jaringan
C. organ
D. sistem organ
E. individu
A. sel
B. jaringan
C. organ
D. sistem organ
E. individu
5. Ketika Selvi jalan-jalan dipersawahan, Dia menemukan berbagai kehidupan organisme, antara lain; seekor belalang yang mencari makanan, sekumpulan semut yang berbaris, sekumpulan ulat dan kupu-kupu, seekor ular yang mengejar katak diantara tanaman dan sekumpulan capung yang berterbangan. Organisme tingkat ekosistem ditunjukan oleh…
A. seekor belalang yang mencari makanan
B. sekumpulan semut yang berbaris
C. sekumpulan ulat dan kupu-kupu
D. seekor ular yang mengejar katak diantara tanaman semak
E. sekumpulan capung yang berterbangan diudara
A. seekor belalang yang mencari makanan
B. sekumpulan semut yang berbaris
C. sekumpulan ulat dan kupu-kupu
D. seekor ular yang mengejar katak diantara tanaman semak
E. sekumpulan capung yang berterbangan diudara
6. Perhatikan rumusan masalah berikut:
“Adakah pengaruh pemberian hormone Giberillin terhadap pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari “. Pernyataan yang menunjukan hipotesis pada rumusan masalah di atas adalah…
A. terdapat pengaruh positif dari pemberian hormone Giberillin terhadap pertumbuhan bunga matahari
B. Semakin banyak pemberian hormone Giberillin semakin cepat pertumbuhan bunga matahari untuk tumbuh
C. Pertumbuhan vegetatif bunga matahari dipengaruhi oleh hormone Giberillin
D. Hormon Giberillin tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari
E. Akibat diberi hormone Giberilin pertumbuhan bunga matahari sangat cepat
“Adakah pengaruh pemberian hormone Giberillin terhadap pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari “. Pernyataan yang menunjukan hipotesis pada rumusan masalah di atas adalah…
A. terdapat pengaruh positif dari pemberian hormone Giberillin terhadap pertumbuhan bunga matahari
B. Semakin banyak pemberian hormone Giberillin semakin cepat pertumbuhan bunga matahari untuk tumbuh
C. Pertumbuhan vegetatif bunga matahari dipengaruhi oleh hormone Giberillin
D. Hormon Giberillin tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari
E. Akibat diberi hormone Giberilin pertumbuhan bunga matahari sangat cepat
8. Richa adalah murid SMA yang mau mengadakan sebuah penelitian Dia mengangkat sebuah judul ” Pengaruh pemberian hormon giberelin terhadap pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari “. Dari judul yang di angkat oleh Richa, namakah yang yang menjadi variable bebasnya ?
A. Pengaruh pertumbuhan vegetatif bunga matahari
B. Pemberian hormone Giberelin terhadap bunga matahari
C. Pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari
D. Pengaruh hormone giberelin terhadap bunga matahari
E. Jumlah pertumbuhan vegetatif bunga matahari
A. Pengaruh pertumbuhan vegetatif bunga matahari
B. Pemberian hormone Giberelin terhadap bunga matahari
C. Pertumbuhan vegetatif pada tanaman bunga matahari
D. Pengaruh hormone giberelin terhadap bunga matahari
E. Jumlah pertumbuhan vegetatif bunga matahari
9. Virus belum dapat dikelompokan sebagai hewan atau tumbuhan. Sebbagai mahluk hidup, virus mempunyai cirri-ciri, kecuali
A. dapat menularkan penyakit
B. dapat dikristalkan
C. dapat melakukan gerakan
D. dapat melakukan metabolisme
E. dapat melakukan reproduksi
A. dapat menularkan penyakit
B. dapat dikristalkan
C. dapat melakukan gerakan
D. dapat melakukan metabolisme
E. dapat melakukan reproduksi
10. Di bawah ini merupakan fase-fase replikasi virus
1. Face infeksi
2. Fase absorpsi
3. Fase pembebasan virus fag-fag baru
4. Fase replikasi
Urutan yang benar dalam proses fase replikasi virus adalah …
A. 1, 2, 3, 4
B. 2, 1, 3, 4
C. 2, 1, 4, 3
D. 3, 1, 3, 2
E. 4, 3. 2, 1
1. Face infeksi
2. Fase absorpsi
3. Fase pembebasan virus fag-fag baru
4. Fase replikasi
Urutan yang benar dalam proses fase replikasi virus adalah …
A. 1, 2, 3, 4
B. 2, 1, 3, 4
C. 2, 1, 4, 3
D. 3, 1, 3, 2
E. 4, 3. 2, 1
Belum ada Komentar untuk "Persiapan UAS Semester I tahun 2011"
Posting Komentar